Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Budaya Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja dengan Komitmen Organisasi sebagai Variabel Intervening pada Komisi Pemilihan Umum Provinsi Sumatera Selatan

Authors

  • Hendra Musa Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Aprin Palembang
  • Yuliza Yuliza Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Aprin Palembang

DOI:

https://doi.org/10.36982/jiegmk.v13i2.2544

Abstract

Peran kepemimpinan seseorang merupakan faktor yang mampu menggerakkan orang-orang di bawahnya  serta mendukung organisasi dalam mengembangkan tujuannya.  Sinergitas antara gaya kepemimpinan dan budaya menjadi variabel-variabel yang saling terikat satu dan lainnya. Bagaimana anggota Komisioner KPU menerapkan gaya kepemimpinannya dengan mengacu pada budaya organisasi yang telah ada dengan sendirinya akan tercipta lingkungan kerja yang kondusif berlandaskan budaya organisasi yang kuat, sehingga menimbulkan komitmen yang kuat dari pegawai terhadap organisasi. Secara umum KPU telah menerapkan praktik kepemimpinan yang adaptif, responsif dan komunikatif. Hal ini terlihat dari proporsi pernyataan yang menjawab sangat setuju dan setuju masing-masing sebesar 58% dan 26% atas praktik kepemimpinan tersebut.  Selain gaya kepemimpinan, budaya organisasi terlibat untuk pengembangan sumber daya manusia dalam mencapai tujuan perusahaan.   Komisi Pemilihan Umum (KPU) Republik Indonesia telah menetapkan dan menargetkan secara nasional (akumulasi partisipasi pemilih se-Indonesia) sebesar 77 %  tingkat partisipasi pemilih.  Data perbandingan Partisipasi Masyarakat pada Penyelenggaraan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Selatan (Tahun 2013 dan 2018). KPU Provinsi Sumsel berhasil menaikkan tingkat partisipasi pemilih sebanyak 6%.  Tujuan penelitian ini untuk melihat seberapa pengaruh gaya kepemimpinan dan budaya organisasi terhadap kepuasan kerja dengan komitmen organisasi sebagai variabel intervening pada komisi pemilihan umum provinsi sumatera selatan. Penelitian ini menggunakan data primer dimana data yang didapat adalah jawaban dari kuisioner yang diterima dari responden. Hasil menunjukkan bahwa pembentukan komitmen organisasi Kantor KPU Sumsel dapat dilakukan melalui gaya kepemimpinan yaitu kemampuan pimpinan untuk memperhatikan sepenuhnya karyawan dengan pemberi motivasi dan komitmen organisasi melalui pemberian delagasi, tanggung jawab dan memberdayakan karyawan. kepuasan kerja secara keseluruhan dikumpulkan akan meningkatkan komitmen organisasi, organisasi yang mempunyai karyawan yang lebih puas cenderung bekerja lebih efektif.

References

Aan, Eka Yulianto. 2014. “Pengaruh Motivasi Kerja, Disiplin Kerja, dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan RS. Asy-Syifa Sambiâ€. Skripsi. Surakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Muhammadiyah Surakarta

Almutairi, Dhaifalah O., Moradi, E., Idrus D., Emami R., and Talal, Ratyan A. 2013. Job Satisfaction and Job Performance: A Case Study of Five-Star Hotels in Riyadh, Saudi Arabia. World Journal of Social Science, 3(1).

A.Pearce, John II, Richard B.Robinson, Jr. (2014). Manajemen strategi. Jakarta: Salemba Empat. Books.google.co.id. Maret 2020.

Aisyah, S., & Yogyakarta, U. M. (2022). Gaya kepemimpinan arief hidayat sebagai penegak hukum. September.

Apriyanto Putro Heru Susilo Ika Ruhana, D. (2017). PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA (Studi pada Agen AJB Bumiputera 1912 Kantor Cabang Blitar). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB)|Vol, 51(2), 188–195.

Arsuta, A. P., & Mashyuni, I. A. (2021). Pengaruh Job Insecurity, Budaya Organisasi, Dan Lingkungan Kerja Terhadap Komitmen Organisasional Karyawan Mara River Safari Lodge Gianyar. Jurnal Widya Amrita, Jurnal Manajemen, Kewirausahaan Dan Pariwisata, 1(2), 501–502. https://ejournal.unhi.ac.id/index.php/widyaamrita/article/view/1316/805

Bakardjieva, M. (2018). The mediatization of leadership: grassroots digital facilitators as organic intellectuals, sociometric stars and caretakers*. Information Communication and Society, 21(6), 899–914. https://doi.org/10.1080/1369118X.2018.1434556

Bisnis, J., & Volume, M. (2021). dan Mirwan Karim. 17(1), 27–43.

Islam, U., Sultan, N., & Hasanuddin Banten, M. (2020). Budaya Organisasi Habudin. Jurnal Literasi Pendidikan Nusantara, 1(1), 23–32. http://jurnal.uinbanten.ac.id/index.php/jlpn

Jufrizen, J., & Rahmadhani, K. N. (2020). Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Pegawai Dengan Lingkungan Kerja Sebagai Variabel Moderasi. JMD : Jurnal Riset Manajemen & Bisnis Dewantara, 3(1), 66–79. https://doi.org/10.26533/jmd.v3i1.561

Kerja, P. M., Dan, D., & Kerja, E. (2022). Terhadap Perilaku Kepemimpinan Pada Kantor Pelayanan Pembendaharaan Negara ( Kppn ) Kota Palembang. 2(2), 168–184.

Kusnadi, E. W., Abdillah, M. R., & Rahmat, A. D. I. (2022). Prediktor Kepuasan Kerja Perawat di RSUD Kabupaten Kepulauan Meranti : Sebuah Pengujian Goal-Setting Theory. Jurnal Daya Saing, 8(2), 214–224.

Manajemen, J., Islam, P., Pembelajaran, E., & Sekolah, D. I. (2022). Edu manage. 1(1), 28–34.

Oktaviano, F. S., & Choirullah, A. F. (2022). The Effect of Job Appreciation and Perception on Organizational Commitment of State Senior High School Teachers in North Jakarta. Educan : Jurnal Pendidikan Islam, 6(2), 313. https://doi.org/10.21111/educan.v6i2.1709

Patricia, C. O. S. (2021). No 主観的å¥åº·æ„Ÿã‚’中心ã¨ã—ãŸåœ¨å®…高齢者ã«ãŠã‘ã‚‹ å¥åº·é–¢é€£æŒ‡æ¨™ã«é–¢ã™ã‚‹å…±åˆ†æ•£æ§‹é€ 分æžTitle. 3(2), 6.

Rhodes, J., Lok, P., Yang, S., & Xia, Y. (2011). The effects of organizational intangible factors on successful enterprise resource planning systems implementation and organizational performance: A China experience. Asian Business and Management, 10(2), 287–317. https://doi.org/10.1057/abm.2011.2

Ruyani, I., Ratnasari, S. L., & Susanti, E. N. (2021). Pengaruh Komitmen Organisasi, Kepemimpinan Kepala Sekolah, Budaya Organisasi Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Guru. Jurnal Dimensi, 10(1), 76–90. https://doi.org/10.33373/dms.v10i1.2983

Sardi, S. (2017). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional Dan Transaksional Terhadap Kinerja Bawahan Melalui Kepuasan Kerja. JBTI : Jurnal Bisnis Teori Dan Implementasi, 8(1), 1–11. https://doi.org/10.18196/bti.81083

Satyawati, S. T. (2020). Pengaruh Kepengawasan dan Kepemimpinan Distributif-Relasional Terhadap Komitmen Organisasi Kepala Sekolah Dasar di Kabupaten Semarang. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 10(2), 142–151. https://doi.org/10.24246/j.js.2020.v10.i2.p142-151

Setiawan, I., & Oktaviani, S. (2021). Pelaksanaan Budaya Organisasi Terhadap Peningkatan Kinerja Pegawai Pada Kantor Pusat Pengelolaan Pendapatan Daerah (P3D) Wilayah Kota Cirebon. 55–78.

Shalahuddin. (2016). Karakteristik Kepemimpinan Dalam. Media Neliti, 1(2), 171–188.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.

Sunarso. (2006). Dinamika Pendidikan Kewarganegaraan orde lama dan orde baru. Humanika: Kajian Ilmiah Mata Kuliah Umum, 67–80.

Talumewo, C. M. (2020). KOMUNIKASI ORGANISASI DI LINGKUNGAN KOMISI PEMILIHAN UMUM PROVINSI SULAWESI UTARA Christie Mathelda Talumewo. Bunga Rampai Tata Kelola Pemilu Indonesia, 2, 112–137.

Downloads

Published

2022-12-02

How to Cite

Musa, H., & Yuliza, Y. (2022). Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Budaya Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja dengan Komitmen Organisasi sebagai Variabel Intervening pada Komisi Pemilihan Umum Provinsi Sumatera Selatan. Jurnal Ilmiah Ekonomi Global Masa Kini, 13(2), 84–91. https://doi.org/10.36982/jiegmk.v13i2.2544

Issue

Section

Articles
external-statistic-user-interface-budi-arianto Abstract views: 932 / PDF downloads: 597