EVALUASI PEMANFAATAN TATA KELOLA TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) PADA PENERAPAN E-KTP MENGGUNAKAN FRAMEWORK COBIT

Authors

  • Terttiaavini Terttiaavini Indo Global Mandiri University

DOI:

https://doi.org/10.36982/jiig.v3i2.343

Abstract

Pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi oleh institusi pemerintahan telah semakin meningkat,
sehingga perlu memastikan pemanfaatan  teknologi informasi dan komunikasi tersebut benar-benar mendukung
tujuan penyelenggaraan pemerintahan.  Teknologi Informasi dan Komputer (TIK) yang sedang diterapkan
pemerintah dalam meningkatkan pelayanan publik saat ini adalah eKTP. Untuk memastikan penggunanan TIK
tersebut dapat diterapkan dengan maksimal diperlukan Good Governance  yang dihubungkan  dengan TIK yang
disebut dengan Tata Kelola TIK.  Salah satu kerangka kerja tatakelola TI adalah CobiT. Dalam dokumentasi
resminya CobiT juga disertai dengan serangkaian pedoman seperti pedoman manajemen dan pedoman
implementasi. Pedoman implementasi menyediakan serangkaian alat dan tahapan untuk mengimplementasikan
tatakelola berdasarkan kerangka kerja CobiT yang meliputi elemen pengukuran kerja, daftar factor keberhasilan
kritis dan pengukuran tingkat kematangan (maturity). Semua alat tersebut dirancang untuk mendukung
keberhasilan implementasi tata kelola pada berbagai obyek pengendalian (control objective) di bidang TI.
 
Kata kunci : Tata Kelola, Teknologi Informasi dan Komputer (TIK), CobiT, Maturity Model

Author Biography

Terttiaavini Terttiaavini, Indo Global Mandiri University

Information System Faculty

References

Departemen komunikasi dan Informasi,

Panduan Tata Kelola Teknologi Informasi dan

Komunikasin Nasional, 2007.

IT Governance Institute. COBIT 4.0:

Chicago, 2007.

Nanang Sasongko, Pengukuran Kinerja

Teknologi Informasi menggunakan Framework

CobiT versi 4.1 Ping Test dan CAAT pada PT.

Bank X.Tbk di bandung, 2009

Cecilia Lusiani, Audit IT Governance

Kabupaten Sleman D.I. Yogyakarta, 2009.

Rahmandini Darwase, Evaluasi Peran

Sistem Informasi Manajemen Koperasi

Swadharma dengan menggunakan Model

Maturity Level Pada Kerangka Kerja CobIT

pada Daomai Plan and Organisme, 2010.

Falahah, Perencanaan Tata Kelola

Teknologi Informasi Berdasarkan Framework

CobIT (Studi kasus pada Direkrorat

Meterologi), 2006.

Indra Dwi Hartanto , Aries Tjahyanto,

Analisa kesenkangan Tata Kelola Informasi

untuk proses pengelolaan data menggunakan

CobIT (Studi Kasus Bada Pemeriksa Keuangan

Republik Indonesia).

Ardi Hamzah, Tata Laksana Teknologi

Informasi Metode Cobit, 2006.

IT Governance Institute, IT Governance

Implementation Guide: “How do I use COBIT

to implement IT governance?â€, IT Governance

Institute, Illinois, 2003.

IT Governance Institute, www.itgi.org,

Van Grembergen, Wim, et al, Structures,

Processes and Relational Mechanisms for IT

Governance†in Strategies for Information

Technology Governance, Idea Group

Publishing , 2004

Downloads

Published

2018-02-05

How to Cite

Terttiaavini, T. (2018). EVALUASI PEMANFAATAN TATA KELOLA TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) PADA PENERAPAN E-KTP MENGGUNAKAN FRAMEWORK COBIT. Jurnal Ilmiah Informatika Global, 3(1). https://doi.org/10.36982/jiig.v3i2.343

Issue

Section

Articles