PENGARUH INFLASI DAN PRODUK DOMESTIK BRUTO (PDB) TERHADAP TINGKAT SUKU BUNGA RIIL DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN TAYLOR RULE

Authors

  • Hendry Wijaya STIE Rahmaniyah Sekayu

DOI:

https://doi.org/10.35908/jeg.v1i2.199

Abstract

Penelitian ini berfokus kepada kebijakan moneter khususnya analisis kebijakan moneter dengan menggunakan pendekatan "Taylor Rule" Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui  pengaruh Inflasi Dan Produk Domestik Bruto (PDB) Terhadap Tingkat Suku Bunga Riil Dengan Menggunakan Pendekatan Taylor Rule. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa bahwa Variabel Bebas (Inflasi dan Output) berpengaruh negative slope terhadap Variabel Terikat (Tingkat Suku Bunga Riil), hal ini berarti setiap kenaikan nominal pada variable Inflasi dan Output maka akan menyebabkan tingkat suku bunga riil akan turun. Hasil penelitian ini menjelaskan bahwa Variable bebas mampu untuk menjelaskan variable terikat sebesar 0,240 atau 24%, dan terdapat 76% variabel lain yang dapat juga menjelaskan variabel terikat tetapi tidak dimasukkan kedalam uji model pada penelitian ini. Untuk uji hipotesis, variable bebas tidak berpengaruh secara signifikan terhadap variable terikat.

 Kata Kunci :Kebijakan Moneter Dengan Pendekatan Taylor Rule, Inflasi, BI Rate, Produk Domestik Bruto (PDB)

Author Biography

Hendry Wijaya, STIE Rahmaniyah Sekayu

Fakultas Ekonomi

References

Romer, David. 2006. Advanced Macroeconomics : Third Edition. New York. The McGraw-Hill Companies.

Murwani, Sri. 2007. Analisis Kebijakan Moneter Kaitannya Dengan Penanaman Modal Asing: Pendekatan Taylor Rule. Tesis. Program Pascasarjana Universitas Diponegoro Semarang. Semarang.

Gujarati dan Porter. 2009. Dasar-dasar ekonometrika. Jakarta : salemba empat.

BPSIndonesia. 2014. Indonesia dalam Angka Tahun 2014.

Bank Indonesia. 2014. Statistik Ekonomi dan Keuangan Indonesia.

Bank Indonesia. 2014. Laporan Perekonomian Indonesia.

Downloads

Published

2016-09-10

How to Cite

Wijaya, H. (2016). PENGARUH INFLASI DAN PRODUK DOMESTIK BRUTO (PDB) TERHADAP TINGKAT SUKU BUNGA RIIL DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN TAYLOR RULE. Jurnal Ecoment Global, 1(2), 1–7. https://doi.org/10.35908/jeg.v1i2.199