Impulsive Buying dan Harga Diskon Terhadap Minat Beli Konsumen pada Boutique Yenimirza Palembang

Authors

  • Yeni Universitas Indo Global Mandiri Palembang
  • Lukita Tripermata Universitas Indo Global Mandiri

DOI:

https://doi.org/10.36982/jeg.v8i2.3709

Abstract

Penelitianini bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh impulse buying dan Harga Diskon terhadap minatbeli konsumen. Konsumen boutique yenimirza sebagai subjek survey dengan melakukan penyebaran kuesioner secara online digunakan sebagai alat pengumpulan data, didapat 96 orang responden. sebelum melakukan pengujian hipotesis menggunakan uji analisis regresi linier sederhana dan koefisien determinasi. Terlebih dahulu dilakukan pengujian validitas, reabilitas, normalitas, dan heteroskedaritas. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa tidak ada pengaruh impluse buying terhadap minat beli, ada pengaruh harga diskon terhadap minat beli, dan ada pengaruh antara impulse buying dan harga diskon terhadap minat beli.

Downloads

Published

2023-08-01

How to Cite

Yeni, & Tripermata , L. (2023). Impulsive Buying dan Harga Diskon Terhadap Minat Beli Konsumen pada Boutique Yenimirza Palembang. Jurnal Ecoment Global, 8(2), 88–97. https://doi.org/10.36982/jeg.v8i2.3709